7 Pinjaman Online Umur 18 Tahun, Hanya Butuh KTP

Apakah umur 18 tahun bisa meminjam uang? Di era maraknya pinjaman online melalui aplikasi, pinjaman online umur 18 tahun sangat mungkin untuk dilakukan. Karena banyak aplikasi yang menentukan salah satu syarat pengajuan pinjaman adalah minimal berumur 18 tahun.

Lalu, apakah aplikasi tersebut termasuk pinjol ilegal umur 18 tahun? Jawabannya, tidak. Meski tidak menutup kemungkinan ada aplikasi pinjol ilegal, tapi saat ini sudah banyak aplikasi pinjaman online umur 18 tahun yang telah terdaftar dan diawasi oleh OJK. Apa saja aplikasi itu? Anda bisa mengetahuinya melalui artikel ini. Selamat menyimak.

Aplikasi Pinjaman Online Umur 18 Tahun

APK pinjam duit minimal umur berapa? Banyak penyedia pinjaman memberikan syarat minimal umur berada di angkat 18 tahun. Saat ini, aplikasi pinjaman umur 18 tahun sudah banyak tersedia. Pinjaman online OJK umur 18 tahun maupun pinjol ilegal umur 18 tahun sudah bisa Anda temukan di internet dengan mudah.

Apa saja aplikasi pinjaman online umur 18 tahun? Berikut ini akan diulas mengenai pinjaman online umur 18 tahun yang resmi dan telah diawasi oleh OJK.

1. UKU

pinjaman online umur 18 tahun

Aplikasi pinjaman online yang berada di bawah naungan PT Teknologi Merlin Sejahtera ini bisa memberikan pinjaman untuk umur 18 tahun. Aplikasi yang telah tersedia sejak 2017 ini bisa Anda temukan di PlayStore ini telah diunduh 5 juta kali dan mendapat 4,1 bintang dari kurang lebih 250 ribu ulasan.

Jika Anda tertarik untuk menggunakan aplikasi ini, Anda bisa mengikuti proses pengajuan berikut ini.

  1. Buka aplikasi pinjaman UKU
  2. Di halaman awal, Anda akan diberikan tampilan simulasi pinjaman yang terdiri dari nominal (Rp 500.000 – Rp 5.000.000) dan tenor pinjaman
  3. Klik Ajukan Sekarang
  4. Isi data Identitas, Pelengkap, Informasi Pekerjaan, dan Informasi Akun Bank secara lengkap dan berurutan
  5. Untuk bagian “Tujuan Pinjaman” yang ada di data “Pelengkap” bisa Anda isi dengan tujuan yang emergency
  6. Usahakan mengisi “Penghasilan per Bulan” dengan nominal di atas UMR agar proses pengajuan cepat di ACC
  7. Setelah semua data dirasa sudah terisi dengan benar, klik “Silahkan Isi Informasi” dan tunggu sampai pengajuan Anda diterima
Baca juga:  Tabel Angsuran Shopee Pinjam 2024, Pinjaman Hingga 20 Juta

Berikut ini adalah beberapa informasi yang berkaitan dengan produk pinjaman yang tersedia di aplikasi UKU – Pinjaman Uang Online, yang bisa menjadi bahan pertimbangan Anda untuk memilih aplikasi UKU.

Jangka waktu peminjaman60 – 180 hari
Bunga per hari0,35% – 0,8%
Bunga tahunan (APR)14% per Bulan
Plafon pinjamanRp 500.000 – Rp 5.000.000
SyaratMinimal 18 tahun dan memiliki KTP

Bagaimana? Cukup mudah bukan proses pengajuan aplikasi UKU pinjaman online umur 18 tahun ini.

2. Cashcepat

Cashcepat

Sama seperti UKU yang telah dirilis sejak 2017, aplikasi pinjaman online umur 18 tahun selanjutnya adalah Cashcepat. Aplikasi yang dinaungi oleh PT Artha Permata Makmur ini telah diunduh melalui Playstore oleh 1 juta pengguna dan mendapat ulasan 4,2 bintang dari kurang lebih 407 ribu ulasan. Berikut ini informasi produk yang ada di Cashcepat.

Plafon pinjamanRp 500.000 – Rp 3.000.000
APR / Suku Bunga36% per tahun
Tenor (tergantung produk)61 – 180 hari
Total fee + interest (untuk semua tenor) :Rp 240.000 untuk peminjaman 1 juta

Sedangkan untuk persyaratan yang harus Anda penuhi sebelum mengajukan pinjaman di aplikasi ini antara lain adalah:

  • Warga Negara Indonesia
  • Berusia minimal 18 tahun
  • Memiliki KTP
  • Memiliki pekerjaan yang tetap dan berpenghasilan stabil. Ini untuk menentukan apakah Anda mampu membayar angsuran atau tidak

Untuk proses pengajuan pinjaman di aplikasi ini, Anda bisa mengikuti beberapa arahan berikut ini.

  1. Buka aplikasi Cashcepat
  2. Klik “Dapatkan Kuota
  3. Isi data dengan lengkap dan benar
  4. Klik “Selesai” untuk mengisi data selanjutnya
  5. Data terakhir yang harus diisi adalah mengunggah foto KTP dan foto memegang KTP. Usahakan foto terlihat dengan jelas
  6. Klik “Selesai” dan tunggu sampai pengajuan Anda diterima
Baca juga:  Review Pinjol Neo Bank, Pinjaman Tunai KTP hingga 25 Juta

Itulah beberapa informasi mengenai aplikasi Cashcepat-Pinjaman Tunai yang bisa Anda coba untuk mendapatkan pinjaman online umur 18 tahun secara mudah.

3. Kredit Pintar

pinjaman online umur 18 tahun

Kredit Pintar merupakan aplikasi pinjaman online yang dikeluarkan oleh PT Kredit Pintar Indonesia. Plafon pinjaman yang ditawarkan mencapai 20 juta rupiah. Kredit Pintar termasuk salah satu pinjaman online tenor panjang dengan bunga rendah dibanding aplikasi pinjol serupa.

Jangka waktu atau tenor yang disediakan sampai 360. Suku bunga tahunan yang ditetapkan oleh Kredit Pintar terbilang rendah yaitu maksimal 11%. Lalu apa saja persyaratan pengajuannya?

  • WNI
  • Memiliki KTP
  • Minimal berusia 18 tahun

Dengan suku bunga tahunan yang terbilang rendah, bisa Anda jadikan pertimbangan untuk memilih aplikasi pinjaman online umur 18 tahun ini.

4. KTA Kilat

PT Pendanaan Teknologi Nusa merupakan perusahaan yang menaungi aplikasi ini. Menawarkan pinjaman sampai 8 juta rupiah dengan tenor hingga 10 hari dan suku bunga tahunan maksimal 19%. Persyaratan untuk mengajukan pinjaman di aplikasi ini tidak jauh berbeda dengan tiga aplikasi sebelumnya, yaitu WNI, memiliki KTP, dan minimal berusia 18 tahun.

5. Rupiah Cepat

Aplikasi dari PT Kredit Utama Fintech Indonesia ini menawarkan pinjaman hingga 10 juta dengan tenor sampai 365 hari. Suku bunga Rupiah Cepat per tahun yang ditetapkan oleh aplikasi ini maksimal sebesar 24%. Persyaratannya sama seperti aplikasi sebelumnya, namun ditambah dengan memiliki rekening pribadi.

6. Pinjaman Go

Dikeluarkan oleh PT Dana Pinjaman Inklusif, aplikasi ini menyediakan pinjaman hingga 6 juta rupiah dan tenor sampai 120 hari. WNI, memiliki KTP, berusia 18 – 55 tahun, memiliki rekening bank lokal, dan memiliki penghasilan stabil adalah persyaratan untuk mengajukan pinjaman di aplikasi ini. Selain itu, jika Anda pelaku UMKM harus menyertakan surat usaha atau bukti usaha.

7. Ada Pundi

Produk pinjaman yang disediakan oleh aplikasi dari PT Info Tekno Siaga ini hingga 20 juta dengan tenor hingga 360 hari. Suku bunga maksimum APR yang ditetapkannya sebesar 18,25% per tahun dan biaya harian sebesar 0,05% – 0,35%. Persyaratan pengajuannya adalah WNI, memiliki KTP, minimal berusia 18 tahun, dan mengisi data yang dibutuhkan.

Baca juga:  Tabel Pinjaman Adapundi, Pinjam 1 Juta Angsuran 200 Ribuan

Itulah seputar aplikasi pinjaman online umur 18 tahun dengan beragam produk dan syarat yang bisa Anda coba.

Baca juga: Pinjaman 500 Ribu Langsung Cair

Tips Pengajuan Pinjaman Online Disetujui

Setelah mengetahui aplikasi pinjaman online OJK umur 18 tahun, Anda juga perlu untuk mengetahui beberapa trik agar pengajuan pinjaman online langsung cair. Berikut ini adalah beberapa trik yang disampaikan oleh orang yang telah berpengalaman mengajukan pinjaman dan pengajuannya mudah untuk di ACC.

  1. Memiliki rawatan pinjaman online di OJK.
  2. Posisi HP sesuai dengan alamat yang ada di KTP. Jadi, usahakan posisi Anda ketika mendaftar sesuai dengan alamat yang tertera di KTP, bukan di luar daerah.
  3. Gunakan data asli untuk semua persyaratan. Terutama saat proses verifikasi wajah. Anda tidak perlu khawatir untuk kebocoran data, karena semua aplikasi pinjaman online yang telah terdaftar di OJK telah memberikan jaminan akan terjaganya data konsumen.
  4. Daftarkan nomor dan email yang masih aktif. Jadi, ketika ada perintah untuk memasukkan nomor handphone dan email ketika pendaftaran, pastikan nomor dan email yang Anda masukkan masih aktif.
  5. Jangan memasukkan nomor yang sama di informasi kontak darurat dan pastikan semua nomor masih aktif. Hal ini diperlukan oleh penyedia pinjaman ketika Anda tidak bisa dihubungi.
  6. Masukkan data pekerjaan dan penghasilan. Karena sebagian pinjaman online akan menolak pendaftar yang belum memiliki penghasilan.
  7. Gunakan rekening pribadi. Hampir semua pinjaman online mengharuskan penggunaan rekening pribadi untuk mencairkan dana.

Dengan mengikuti tips ini, proses pengajuan Anda di aplikasi pinjaman online akan semakin mudah untuk di ACC. Selain itu, pastikan Anda melengkapi data pengajuan dengan selengkapnya agar tingkat ACC pengajuan semakin tinggi.

Sudah banyak aplikasi yang menyediakan pinjaman online umur 18 tahun dengan syarat dan proses pengajuan yang mudah. Anda bisa mencoba rekomendasi aplikasi di atas. Semoga artikel ini bermanfaat.

Bagikan:

Tinggalkan komentar